Minggu, 28 November 2010

Cara Memonitor Jaringan dengan VNC

VNC Viewer Free Edition 4.1 adalah program gratisan yang dapat kita gunakan untuk mengendalikan komputer client atau server. VNC merupakan remote alternative selain Remote Desktop, sebenarnya masih banyak progam remote lainnya. Apa lagi bagi anda yang bekerja sebagai IT administrator yang mengharuskan anda melakukan kontrol terhadap beberapa komputer dalam satu jaringan LAN di berbagai ruangan bahkan gedung yang berbeda, atau bagi Anda yang membuka usaha warnet dengan banyak komputer client, ini perlu sekali kayaknya, kalau biasanya nge-pack Game Online harus jalan ke Client. Klo dah baca materi ini Anda tinggal buka aplikasi ini diserver atau dikomputer kesayangan. Tidak usaha jalan ke client kalau software aplikasi error.

Index
  1. Download
  2. Instalasi
Download

Buka browser kesayangan Anda, pada Addresse bar ketik alamat berikut ini :
http://www.realvnc.com/products/free/4.1/index.html

Isilah formulir diatas, kemudian klik Proceed to download. Tunggu download selesai , minum kopi dulu atau makan mie ayam deh XD, jangan lupa pake download manager. kalau putus koneksinya pas konek bisa lanjut lagi. Ok anggap saja download sudah selesai, perut sudah kenyang dan mata udah seger lagi. Anda akan dapat file berikut ini. :

vnc-4_1_2-x86_win32.exe atau kalau dalam bentuk vnc-4_1_2-x86_win32.zip. Anda harus Unzip dulu.

1 komentar:

Anonim mengatakan...

Judul nya salah tuh Gan !

harusnya memonitor komputer yg ada di dalam jaringan.

bukan memonitor jaringan

Posting Komentar

Baca juga

Cari Blog Ini

Sms-online gratis

Link Excharge
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger