Minggu, 28 November 2010

Analisis dan Identifikasi serangan pada website anda ( Session Dummies 2 )

Setelah pada artikel sebelomnya yaitu analisis dan Identifikasi serangan pada website anda ( Session Dummies 1 ) saya menjelaskan cara konfigurasi Crawl Track, sekarang saya akan mencoba mejabarkan bagaimana mengidentifikasi adanya serangan di website kita.

1. Masuk ke Crawl Track dan login .
2. pada halaman utama , silahkan mencari Hacking attempts dan Klik untuk melihat History nya
i379.photobucket.com/albums/oo232/h4ck3v1l/1-12.jpg

i379.photobucket.com/albums/oo232/h4ck3v1l/2-8.jpg

Pada History, terdapat keterangan seperti berikut
- IP Used -------------> adalah IP Attacker yang di log
- Attack ---------------> Jumlah serangan yang dilakukan oleh Attacker
- Attack Details -------> Script yang coba Di Inject beserta Parameter code injection yang digunakan oleh Attacker

Example : http://log.dark-n...mp;site=1#

i379.photobucket.com/albums/oo232/h4ck3v1l/2-8.jpg

berdasarkan history yang di log oleh Crawl Track, Telah di indikasikan adanya serangan terhadap situs yang gw kelola, serangan yang terdeteksi dan yang digunakan oleh Attacker dari ip 208.38.187.136 (USA) , dengan melakukan remote file melalui PHPCentral Poll dimana file yg mau di inject an berasal dari alamat http://www.kyosan.../id1??????.

Berdasarkan log tersebut kita bisa mengantisipasi, dan mencoba mempatching celah yang ada di website gw.

Mudah-mudahan artikel ini berguna bagi yang ingin mengelola site sehingga bisa meminimalkan serangan dari pihak luar...

And LAst Word.....Keep Explore Your Brain Dude

God Bless You




Regard

Aurel 666
(Http://Dark-note.com)

0 komentar:

Posting Komentar

Baca juga

Cari Blog Ini

Sms-online gratis

Link Excharge
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger